Kontrol Ketinggian Minimal Misil Udara-ke-Permukaan Menggunakan Metode Tembakan Runtun Langsung

Authors

  • S. Subchan Jurusan Matematika, Fakultas MIPA, ITS, Surabaya

Keywords:

Direct multiple shooting method, optimal control, numerical method

Abstract

This paper describes numerical solutions of air-to-surface missile using a direct multiple shooting. The missile is assumed to attack a fixed target by a vertical dive. The missile guidance problem is reinterpreted using optimal control theory resulting in the formulation of minimum integrated altitude problem. The formulation entails nonlinear, 2-dimensional missile flight dynamics, boundary conditions and state constraints. The influence of the boundary conditions on the structure of the optimal solution and the performance index are investigated. The results are then interpreted from the operational and computational perspective. The optimal trajectory is split it up in 4 sub-intervals: diving, flight on the minimum altitude, climbing and diving. Abstract in Bahasa Indonesia: Makalah ini membahas penyelesaian numerik dengan metode tembakan runtun langsung untuk mengendalikan misil dari udara ke permukaan. Sasaran misil diasumsikan berupa target diam, sedangkan manuvernya diasumsikan berupa hunjaman vertikal pada target. Permasalahan kendali misil dimodelkan dengan menggunakan metode kontrol optimal. Metode kontrol ini menggunakan indek performa yang meminimalkan integral ketinggian. Pemodelan matematik yang diperoleh menghasilkan 2-dimensi dinamika terbang tak-linear, kondisi batas dan kendala state. Selain itu, di sini juga dianalisis pengaruh kondisi batas pada struktur dan performa dari hasil komputasi. Selanjutnya, hasil komputasi yang diperoleh dianalisis berdasarkan pandangan operasional dan komputasi. Lintasan optimal mempunyai 4 sub-interval yaitu menurun, terbang pada ketinggian minimum, menanjak dan menghunjam. Kata kunci: Metode tembakan runtun langsung, kontrol optimal, metode numerik.

Downloads

Published

2010-02-17

Issue

Section

Articles